Connect with us

Hi, what are you looking for?

BERITA

Polres Palopo Sukses Gelar Event Balap Sepeda BMX Cup 1 Tahun 2024

OKSON, PALOPO — Kapolres Palopo sukses menggelar event balap sepda BMX Cup 1 tahun 2024.

Gelaran yang dihelat di sirkuit Pangalla Marobo, Kelurahan Salubattang, Kecamatan Telluwanua Kota Palopo, berhasil keluar sebagai juara umum tim Bhayangkara dengan menyabet juara di empat kelas yang diperlombakan.

Juara pertama kategori SD Umum, Fahmi Iting dan Juara Tiga Abizar.

Untuk kategori Kelas SMP tim Bhayangkara menyabet podium kedua atas nama Fiqri Gacor.

Kelas SMA kembali dua pembalap Bhyangkara naik podim 1 dan dua masing-masing Galang (1) dan Rangga 88 (2).

Kategori Kelas Bebas (umum), tim Bhayangkara berhasil di podium pertama atas nama Fachri Zaidan.

Menariknya, diperhelatan dengan mengangkat tema Hari Juang Polri dan Colling Pilkada Damai, Kapolres Palopo, AKBP Safi’i NAFSIKIN SH SIk MH, menurunkan kelas tambahan untuk tingkat SMP.

Dimana dari lima pembalap kelas tambahan tersebut, salah satunya ada putra dari Kapolres Palopo atas nama Aldin.

“Alhamdulillah, Kapolres BMX Cup 1 2024 di Sirkuit Pangalla, berjalan dengan sukses, semoga gelaran seperti ini terus berkembang di Kota Palopo dan melahirkan bibit-bibit pembalap sepeda hingga nasional dan internasional,” ucap Kapolres mengamini.

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita terkait

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – Terlalu menggebu – gebu ingin menjatuhkan Paslon Budiman – Akbar di isu Perlindungan Perempuan dan Anak, Puspawati ingin membentuk dinas...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – H. Arfah kembali membuat gerbrakan untuk warga Parumpanai. Kecamatan Wasuponda, Ia menjanjikan setiap TPS yang berhasil memenangkan Budiman – Akbar...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – Ketua DPRD Kabupaten Luwu Timur, Ober Datte, mengakui KPU Luwu Timur berhasil menyelenggarakan Debat Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Asisten I), Aini Endis Anrika membuka Diseminasi Audit Kasus Stunting Tahap II Tahun 2024 di Aula...

BERITA

OKSON,LUWU TIMUR,- Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menggelar Apel Siaga Pengawasan untuk menyambut Pilkada 2024, sebagai upaya memastikan pelaksanaan pemilihan kepala daerah berjalan...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – Menyikapi dampak perubahan iklim secara global, yang ditandai dengan timbulnya Hidrometeorologi di berbagai wilayah di Indonesia termasuk Luwu Timur, Anggota...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Luwu Timur, Jayadi Nas, menghadiri acara High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Sulawesi...