Connect with us

Hi, what are you looking for?

BERITA

Paslon Beriman Jalani Pemeriksaan Kesehatan di RSP Unhas

OKSON, LUWU TIMUR- Pasangan bakal calon Bupati dan wakil Luwu Timur, Isrullah Achmad dan Usman Sadik menjalani pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit Pendidikan Universitas Hasanuddin (RSP Unhas) Makassar, Sabtu, 31 Agustus 2024.

Ketua KPU Luwu Timur, Irfan Lahabu menjelaskan pemeriksaan kesehatan merupakan salah satu tahapan yang harus di ikuti para bakal calon bupati dan wakil bupati.

Ia mengatakan pemeriksaan kesehatan ini akan berlangsung mulai hari ini hingga besok Minggu 1 September 2024.

Lebih lanjut, untuk hari pertama kata Irfan Lahabu, ada dua bakal calon yang sedang menjalani pemeriksaan kesehatan diantaranya, Budiman-Akbar dan Isrullah-Usman.

“Ada dua calon ini hari yang menjalani tes pemeriksaan yakni Budiman-Akabar dan Isrullah-Usman. Keduanya melakukan pemeriksaan kesehatan secara bersamaan,” Ungkapnya.

Adapun jenis pemeriksaan yang akan dijalani diantaranya, Pemeriksaan Kesehatan Jiwa, Pemeriksaan Status Penyalahgunaan Narkotika, Penyakit dalam, USG abdomenz, Bedah, Neurologi, Kandungan (ginekologi), Mata, THT, Audiometri nada murni, Jantung dan pembuluh darah, Paru, dan pemeriksaan Radiologi thoraks ( son/***)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita terkait

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – Terlalu menggebu – gebu ingin menjatuhkan Paslon Budiman – Akbar di isu Perlindungan Perempuan dan Anak, Puspawati ingin membentuk dinas...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – H. Arfah kembali membuat gerbrakan untuk warga Parumpanai. Kecamatan Wasuponda, Ia menjanjikan setiap TPS yang berhasil memenangkan Budiman – Akbar...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – Ketua DPRD Kabupaten Luwu Timur, Ober Datte, mengakui KPU Luwu Timur berhasil menyelenggarakan Debat Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Asisten I), Aini Endis Anrika membuka Diseminasi Audit Kasus Stunting Tahap II Tahun 2024 di Aula...

BERITA

OKSON,LUWU TIMUR,- Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Pemkab Lutim) menggelar Apel Siaga Pengawasan untuk menyambut Pilkada 2024, sebagai upaya memastikan pelaksanaan pemilihan kepala daerah berjalan...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Luwu Timur, Jayadi Nas, menghadiri acara High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Sulawesi...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR, – Menyikapi dampak perubahan iklim secara global, yang ditandai dengan timbulnya Hidrometeorologi di berbagai wilayah di Indonesia termasuk Luwu Timur, Anggota...