Connect with us

Hi, what are you looking for?

BERITA

DPRD Lutim Bentangkan Karpet Merah Untuk Pupuk Gratis Luwu Timur

OKSON, LUWU TIMUR, – Ketua DPRD Kabupaten Luwu Timur, Ober Datte menegaskan semua program yang dicanangkan Paslon Budiman – Akbar sudah diamankan di DPRD Luwu Timur, artinya DPRD Lutim sudah menyetujui anggarannya. Dengan demikian semua yang dijanjikan tinggal direalisasikan saja.

” Seperti pupuk geratis, itu anggarannya sudah kami setujui di DPRD, inilah gunanya ada partai pengusung, bisa mengamankan semua janji politik candidat yang di usung masuk dalam APBD Luwu Timur, jika sudah masuk tidak ada alasan lagi tidak dilaksanakan.” Ungkap. Ober Datte. Selasa (24/09/2024)

Lanjut dijelaskannya, Pupuk Gratis adalah program yang paling pro rakyat, program harus didukung karena manfaatnya untuk kemajuan petani Luwu Timur.

Apalagi di Kabupaten Luwu Timur saat ini, sekitar 80 persen penduduknya hidup dari pertanian. Maka sangat bijak kedepan ini pemerintah memberikan pupuk gratis kepada Petani.

” Saya pikir pak Bupati kita membuat langkah berani yang paling strategis dan tidak ada samanya dengan daerah lain, dengan menggratiskan pupuk. Ini mampu kita laksanakan karena pendapatan daerah kita terus bertambah. ” Tutupnya. ( son/***)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita terkait

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Ombudsman Republik Indonesia perwakilan Sulawesi Selatan memberikan penghargaan predikat penilaian kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik tahun 2024 kategori zona hijau kepada Pemerintah...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan persandian (Kominfo-SP), Alamsyah Perkesi menghadiri perhelatan KPID Award Sulsel ke 19 tahun 2024. Perhelatan ini...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Komitmen menciptakan lingkungan yang lestari senantiasa diupayakan oleh PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale). Perseroan ikut mendukung program rehabilitasi hutan dan...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Kader Posyandu kini menjadi ujung tombak kemajuan Kesehatan di Luwu Timur. Lewat Kader posyandu pelayanan kesehatan makin dekat dan cepat. Demikian...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Pemerintah Kabupaten Luwu Timur melalui Dinas Kesehatan menggelar Jambore Kader Posyandu se Kabupaten Luwu Timur sebagai momentum untuk meningkatkan motivasi, wawasan...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Dalam rangka pengurusan penerbitan Surat Izin Operasional (SIO) Rumah Sakit Umum Daerah I We Cudai, maka dilakukan Visitasi oleh Tim Visitasi...

BERITA

OKSON, LUWU TIMUR,- Staf Ahli Ekonomi dan Keuangan, Alamsyah Perkesi mewakili Bupati Luwu Timur membuka secara resmi program Penyaluran Paket Logistik Keluarga untuk Cleaning...